Senin, 23 November 2015

Daftar Gedung Pernikahan di Bandung / Wedding Venue Bandung

Pernikahan merupakan hal terindah, di hari yang indah tersebut pasangan pernikahan pasti mendambakan segala sesuatunya berjalan sesuai keinginan dan harapan. Tempat pernikahan misalnya, menjadi hal yang seringkali memusingkan untuk dipilih para calon pengantin. Bagi Anda dan pasangan yang akan melangsungkan pesta pernikahan di Kota Bandung, Tempat pernikahan atau Wedding Venue merupakan salah satu faktor penting dalam lancarnya pernikahan anda. Harus anda persiapkan dengan matang, mulai dari konsep hingga kapasitas dan jumlah undangan. Bberikut ini kami sajikan daftar gedung pernikahan di Kota Bandung yang dapat menjadi pilihan, semoga bermanfaat!

1. AULA KORPRI
Jl. Turangga
Telp:+6222-7305109/7305110 +6285659009155
Harga Rp. 2 juta - Rp. 3.5 Juta

2. Aula/Plaza Mesjid Istiqomah
Jl. Citarum
Telp: -
Harga: Akad Rp. 750.000, Resepsi Rp. 3.5 juta, Akad dan resepsi Rp. 4.250 juta

3. BALAI BESAR KERAMIK
Jl. Ahmad Yani, Cicadas
Telp: Ibu Ani +6222-7206221, 7206296, 7207115
Harga: Rp. 2.5 juta (sudah termasuk Sketsel, 150 kursi, 500 stel alat makan, 8 meja prasmanan, 2 meja pnerima tamu, 20 m karpet jalan, soundsystem dan operator, panggung kesenian, ijin keramain, 4 tenaga pembantu, parkir)

4. BALAI BESAR TEKSTIL
Jl. Jenderal Ahmad Yani, No. 390
Telp: +6222-7206214, 7206215.
Harga: Gedung Rp. 3.9 juta, Gedung dan infak Rp. 4.4 juta

5. BALAI SARTIKA
Jl. Suryalaya, Buah Batu Bandung
Telp: +6222-7311191
Harga: Rp. 15 juta

6. BUMI SAWUNGGALING
Jl. Sawunggaling No. 13
Telp: +6222-4212045
Harga: Rp. 6.5 juta (kapasitas 400 pax)

7. BURGUNDY
Jl. Raya Maribaya No. 163 Lembang
Telp: +6222-2787125/26

8. BUMI BANDHAWA
Jl. Konstitusi 1/16 Cigadung Tubagus Ismail
Telp: +6222-82522724 Fax: +6222-82522725
Harga: -
http://www.burgundy.co.id/

9. BUMI SAMAMI
Jl. Terusan Cigadung 15 Tubagus Ismail
Telp: +622-92226330/92226331 atau 085643939308; 0817200281
Harga: Rp. 18-19 juta

10. BUMI SANGKURIANG
Jl. Kiputuh No. 12
Telp: +6222-2032661/2034149 Fax: +6222-2034155
Harga: Mulai Rp. 86.000/orang

11. DINAS KESEHATAN
Jl Supratman No 73 Citarum
Telp :+6223-7202210, +6222-4203752
Harga: Rp. 3.5 juta

12. GALERI CINDE
Jl. Pahlawan No. 58
Telp: +6222-7208882 atau +628112281210
Harga: Rp. 3-5.2juta

13. GRAHA BHAYANGKARA
Jl. Cicendo No. 29
Telp: +6222-4203556
Harga: Siang (07.00 - 14.00) Rp. 8.5 juta, Malam (15.00 - 22.00) Rp. 9 juta, tambahan perjam Rp. 750.000

14. GEDUNG BSI
Jl. Sekolah Internasional No. 1-6 Antapani
Telp: +6222-7100124
Harga: Rp. 3.5 juta

15. GEDUNG GRAHA PINDAD
Jl. Jend. Gatot Subroto No. 517
Telp: +6222-7312073 Ext. 2266, 2230
Harga: Rp. 6.5 juta (termasuk kursi 150 buah)
http://grahapindad.blogspot.com/2010_02_01_archive.html

16. GEDUNG GOLKAR
Jl. Martanegara (Dekat Hotel Horizon)
Telp: +62812-2373-438
Harga: Rp. 4 juta

17. GEDUNG GUPUSMU
Jl. Cikutra No. 201
Telp: +6222-7208338
Harga: Rp. 2 juta

18. GEDUNG KEUANGAN
Jl. Asia Afrika 114
Telp: Bapak Jajang +6222-4230129 Ext. 184
Harga: Rp. 14 juta (termasuk 100 buah kursi, kapasitas hingga 1000 orang)

19. GEDUNG KOLONGDAM
Jl. Aceh (Depan GOR SAPARUA)
Telp: +6222-91147228/4219072
Harga: Siang (07.00 - 14.00) Rp. 8.25 juta, Malam (15.00 - 22.00) Rp. 8.75 juta

20. GEDUNG MOH. TOHA
Jl. Aceh No. 20
Telp: Bapak Yaya +6222-4219072 Ext. 127
Harga: Siang Rp. 7.250 juta, Malam Rp. 7.750 juta

21. GEDUNG PERHUTANI
Jl. Soekarno Hatta No. 628
Telp: Bapak Beben +6222-7802971 Ext. 110
Harga: Rp. 6.5 juta (termasuk kursi 150 buah dengan kapasitas 1000 orang)

22. GEDUNG PJKA
Jl. Laswi (Dekat rel kereta)
Telp: +628112267547
Harga: Rp. 4.3 juta

23. GEDUNG YUDHA WASTU PRAMUKA (PPI)
Jl. Supratman
Telp: +6222-7206445
Harga: Rp. 8 juta

24. GEDUNG RRI
Jl. Diponegoro
Telp: +628112208274 +6222-7207031
Harga: -

25. GEDUNG SOPO SULAKSANA
Jl. Sekolah Internasional (Dekat ARS International School)
Telp: Ibu Yanti +6222-7210999
Harga: Senin-Jumat Rp. 4.850 juta, Sabtu dan Minggu Rp. 5.850 juta (Termasuk 80 buah kursi dengan kapasitas 1500 orang)

26. GEDUNG STT TEKSTIL
Jl. Jakarta
Telp: Bapak Rakhmat +6281931222260
Harga: Rp. 8 juta (Hanya dapat disewa pada hari Minggu dengan kapasitas sebanyak 1000 orang)

27. GSG SETRADUTA
Jl. Purnama No. 2 Komplek Setraduta
Telp: -
Harga: Rp. 15 juta

28. GEDUNG WANITA
Jl. LL. Martadinata No. 84
Telp: +6222-4233371
Harga: Rp. 8.8 juta (termasuk kursi 150 buah dengan kapasitas 1000 orang)

29. GEDUNG YPKP
Jl. PHH Mustafa No.68 Bandung
Telp: +6222-7275489
Harga: Rp. 6 juta

30. GRAHA EMERALD
Jl. Cimuncang No. 30-32
Telp: Ibu Dedeh +6222-7271832
Harga: Rp. 6-10 juta

31. GRAHA MANGGALA SILIWANGI
Jl. Aceh
Telp: +6222-4202163
Harga: Convention Hall (all area 1800 m2) Rp. 25 juta, Manggala 1&2 (1080 m2) Rp. 24 juta, Manggala 3 (720m2) Rp. 20 juta

32. GRAHA MANUNGGAL
Jl. Belitung
Telp: -
Harga: Rp. 6 juta (termasuk AC, blower, masjid, panggung, parkir, kursi)

33. GREEN FOREST
Jl. Sersan Bajuri No. 102 Cihideung
Telp: +6222-2787939
Harga: -

34. HOTEL EMERALD
Jl. Cimuncang No. 30-32
Telp: +6222-7271832
Harga: Kapasitas 1000 orang Rp. 7.5 juta, kapasitas 2000 oramg Rp. 15 juta (sudah termasuk kursi 100 buah)

35. HOTEL BUMI KITRI PRAMUKA
Jl. Cikutra No. 276A
Telp: +6222-7216913/7104705
Harga: Rp. 7 juta
Website hotel: http://www.hotelbumikitri.com

36. HOTEL POSTER
Jl. Suci
Telp: Bapak Yayan +62813224565/ +6222-7206012
Harga: Rp 15 juta

37. JADUL VILLAGE
Terusan Sersan Bajuri Cihideung
Telp: +6222-2785544 Fax: +6222-278565

38. IRISH GARDEN (BATUNUNGGAL UNDAH CLUB)
Jl. Batununggal Indah II No. 70
Telp: -
Harga: Siang Rp. 6.4 juta, Malam Rp. 6.6 juta (8 jam, listrik 1500 watt, standing party kapasitas 1000 orang)

39. ISTANA MUARA
Jl. Muara Baru No. 8
Telp: Carolina +6222-5204709
Harga: Rp. 17 juta (3 jam)

40. LOMBOK GUEST HOUSE
Jl. Lombok
Telp: -
Harga: 4 juta

41. MESJID AL MURRABBI
Jl. Terusan Sutami
Telp: +6222-2009186
Harga: Rp. 7 juta

42. MAXIMA
Jl. Dr. Setiabudhi No. 378
Telp:
Harga: Rp. 5-11 juta

43. Nu Art - Scrulpture Park
Jl. Setra Duta Kencana II No. 11
Telp: -
Harga: Rp. 17.5 juta

44. PADMA HOTEL
Jl. Ranca Bentang 56-58 Ciumbuleuit
Telp: +6222-2030333 Fax +6222-2036633

45. PUSDAI
Jl. Diponegoro
Telp: -
Harga: Siang (06.00 - 14.00) Rp. 18.5 juta, Malam (15.30 - 22.00) Rp. 19.5 juta (luas gedung 1200 M2)

46. PURI CIPAGANTI
Jl. Cipaganti No. 165-167
Tep: Ibu Dian +6222-2032243
Harga: Rp. 4-6juta

47. PURI SETIABUDHI
Jl. Dr. Setiabudhi No. 387
Telp: +6222-2001285/86
Harga: -

48. POOLSIDE
Jl. Batununggal Indah II No. 70
Telp: -
Harga: Theater style 100 pax Rp. 2.5 juta (5jam), Standing party 250 pax Rp. 2.75 juta (8 jam)

49. PARAHYANGAN RUMAH VILLA (PRV)
Jl. Cijerokaso Geger Kalog Hilir
Telp: -
Harga: Rp. 6-7 juta (3 jam)

50. SESKOAD GEDUNG SATRIA
Jl. Gatot Subroto
Telp: Pak Joko +6222-7311041
Harga: Rp. 8 juta

51. STT TEKSTIL
Jl. Jakarta
Telp: -
Harga: Rp. 6 juta

52. THE KARTIPAH HOTEL DAGO
Jl. Ir. H. Juanda No. 319B
Telp: +6222-2511919
Harga: Rp. 86.000/pax

53. VILLA ISTANA BUNGA
Jl. Kol. Masturi KM. 9 Cisarua Lembang
Telp: -
Harga: Semi Garden, 600 pax Rp. 3 juta, Gazeeboo 800 pax Rp. 3.5 juta

54. WISMA ARTHA
Jl. Palasari No. 3
Telp: -
Harga: Rp. 2-3.5 juta

55. WISMA HAJI
Jl. Purwakarta Antapani (Sebelah Mesjid Raya Antapani)
Telp: -
Harga: Rp. Rp. 2.5 juta

56. YAYASAN WIDYATAMA
Jl. Cikutra
Telp: +6222-7274017
Harga: Rp. 7 juta (kapasitas 1000 pax)

Rabu, 11 November 2015

Baju Pengantin Muslimah


Pernikahan adalah momen sakral yang diharapkan terjadi sekali seumur hidup seseorang. Hingga, biasanya kamu akan rela mengeluarkan banyak uang dan dandan maksimal demi tampil menawan di hari pernikahan. Ibaratnya, kamu akan jadi raja dan ratu sehari.

Namun, tampil menawan di hari pernikahan tak melulu harus membuka jilbab dan menggunakan gaun pernikahan indah yang terbuka kok. Menjadi cantik seperti ratu dengan tetap mengenakan jilbab itu tak mustahil kok. Karena gaun pernikahan indah ini bisa menjadi bukti.





















Hijab Pengantin Muslimah


Hijab modern sudah sangat lazim digunakan dikalangan wanita muslimah. Hal ini membuat para wanita semakin merasa percaya diri dengan kesehariannya untuk tampil di depan banyak orang. Dengan berhijab yang modern akan membuat banyak orang yang melihatnya juga merasa menikmati indahnya dunia fashion hijab modern. Dengan adanya jenis-jenis dan model hijab modern yang tiap waktunya bertambah membawa trend terbaru tentang jilbab modis sehingga membuat para hijabers semakin bersemangat untuk terus mengikuti trend hijab modern masa kini yang dipikirnya merupakan suatu kebutuhan untuk memperindah dan mempercantik diri secara syar’i.


Model Hijab Pengantin
Dengan berhijab tidak akan membatasi ruang gerak kita. Entah itu di dunia perkantoran, perkuliahan, bahkan saat kita sedang bersantai sekalipun. Dulunya banyak yang beranggapan bahwa dengan memakai hijab itu sulit untuk mendapatkan eksistensi dari sebuah karir. Hal ini justru pemikiran yang salah. Bukankah eksistensi itu sendiri tergantung dengan adanya skill yang kita punya. Dan tentu saja sudah ada Tuhan yang mengaturnya. Kita tinggal menjalankan dan mempertahankannya. Bahkan saat ini hijab modern kebaya sudah digunakan untuk acara – acara yang formal dan sakral sekalipun. Yaitu seperti halnya acara pernikahan. Banyak kaum wanita muslimah yang sudah menggunakan model hijab modern untuk pengantin.












Jilbab Pengantin Muslim


Model Model Jilbab pengantin / akad nikah – Dibawah ini kami sajikan beberapa macam model kreasi model jilbab akad nikah yang diambil dari berbagai  sumber, kiranya dapat menjadikan referensi anda dalam mengenakan jilbab ketika akad nikah. Tentunya model jilbab yang akan dikenakan tentunya yang paling cantik dan disesuaikan dengan wajah anda dan disesuaikan juga dengan warna kebaya pada waktu akad nikah. Biasannya kebaya yang  dipakai warna putih dan  jilbab dengan warna putih yang dihiasi dengan aksesoris jilbab dan bunga-bunga terutama bunga melati

Supaya kelihatan pengantin wanita  lebih cantik diperlukan perias pengantin yang khusus menata make up dan jilbab pengantin, karena cara pakai jilbab pengantin cukup rumit dibandingkan jilbab yang biasa dipakai dalam aktivitas sehari-hari